Sabtu, 22 Oktober 2011

Cinta Tak Berjiwa

Luruh kuselami hari-hariku
Tiada elok menuai keceriaan hati
Merubah cinta menjadi tak berjiwa
Padam dan lara daya asmaraku
Kulukai bahagiaku dengan nada palsu
Tersembunyi namun nyata aku dapati
Saat hasrat dan inginku menyatu untukmu
Kusambut luka ini dengan senyumku
Walau pedih terasa menyandar dibenakku
Karena aku tahu ini terlalu indah
Untuk kujadikan kenangan dalam hatiku
Kuterima patah hatiku ini
Dengan kelukaan dalam yang tersembunyi
Dibalik kebahagiaan impian semuku
Demi ceriamu tanpa terpahat beban olehku
Maaf aku kasih tlah membuatmu lara
Aku hanya ingin kau bahagia bukan dengan diriku
Karena aku tak bisa alirkan keindahan
Hingga terasa hampa melulmpuhkan hatiku
Dan pun bila kau mengerti
tetaplah mengukir kebahagiian dengan senyummu
Sekalipun tiada artiku dalam kisah nyatamu
akan slalu kudawaikan kidung kedamaian untukmu
Sampai kau mengerti cintaku tulus kualurkan padamu
I Cant Stop LOVING U
by Facebook Comment

1 komentar:

  1. seperti keangkuhanku tuk menghilang dari ingatku..
    maaf maaf if I distrub it



    aby.......I LIKE This song...

    BalasHapus